ABSTRAK Perkembangan teknologi yang semakin pesat di Indonesia telah memberikan kemudahan akses bagi seluruh masyarakat Indonesia. Di era globalisasi internet berperan penting dalam mengubah gaya hidup masyarakat. Fenomena yang dialami yaitu perubahan gaya hidup berbelanja dan suka akan kepraktisan dapat dilihat dari jumlah pengguna e-commerce yang setiap tahun semakin meningkat. Tokopedia men…