ABSTRAK Pandemi COVID-19 mempengaruhi bagaimana manusia berkomunikasi, terlebih kepada mereka yang terpapar virus COVID-19. Muncul stigmatisasi dan diskriminasi terhadap penderita COVID-19, adanya tindakan negatif tersebut membuat para penderita COVID-19 memilih untuk melakukan manajemen privasi. Mereka akan memilah dan memilih informasi kesehatan yang mereka miliki untuk dibagikan kepada oran…