ABSTRAK Risiko likuiditas yang tidak terjaga dapat menyebabkan kebrangkutan bank salah satu contohnya adalah Silicon Valley Bank yang dinyatakan kolaps dan mengalami krisis modal pada tanggal 17 Maret 2023, dimana penyebab dari keterbatasan permodalan dan likuiditas menimbulkan kerugian yang besar jika industri perbankan tidak mengantisipasi perkembangan dalam kondisi makroekonomi global saat…