Energi merupakan kebutuhan dasar yang dapat mendukung banyak hal yang dilakukan oleh masyarakat Indonesia bahkan di seluruh dunia. Energi fosil menyumbang 80% kebutuhan dunia dimana energi ini menimbulkan dampak linkungan dan semakin lama semakin habis. Salah satu energi baru terbarukan (EBT) yaitu fuel cell. Fuel cell dalam pengembangannya memiliki hambatan dimana katalisnya berharga mahal. Pe…