ABSTRAK Pelumasan memiliki suatu peranan yang penting pada suatu mesin dan peralatan di dalam terdapat suatu komponen yang saling bergesekan yaitu sebagai pengaman agar tidak terjadi kerusakan yang fatal. Pelumasan memiliki fungsi dan guna yang sangat menentukan panjang pendeknya umur mesin. Fungsi dari pelumasan itu sendiri adalah mengurangi gesekan pada komponen-komponen mesin lainnya, sehin…