ABSTRAK Selama beberapa tahun terakhir e-commerce di Indonesia telah berkembang dengan pesat dan semakin intens karena adanya pandemi covid-19. Kondisi ini memicu munculnya kebiasaan baru untuk beradaptasi dengan kondisi yang ada. Kegiatan pemenuhan kebutuhan pokok yang sebelumnya dilakukan dengan belanja secara langsung berubah menjadi tidak langsung (online). Dengan perubahan perilaku masya…