ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Corporate Social Responsibilty (CSR) dan Good Corporate Governance (GCG) terhadap Nilai Perusahaan dengan kinerja keuangan sebagai variabel moderasi pada perusahaan industri manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan yang terdaftar di BEI selama 5 (lima) tahun berturut-turut ya…