ABSTRAK Sabrina Putri Ratna Dewi (2010201062) PENGARUH KEBIJAKAN SISTEM ZONASI DALAM PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) TERHADAP TINGKAT KEPUASAN PESERTA DIDIK DI SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) NEGERI 1 MAJENANG Jurusan Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tidar Kebijakan sistem zonasi merupakan kebijakan pemerintah pada pelaksanaan PPDB yang didasarka…