ABSTRAK (Wiji Arum, 2024) MAKNA SIMBOLIK DALAM PERILAKU KONSUMSI PENGUNJUNG MAID CAFE Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tidar Konsumen biasanya datang ke kafe untuk menikmati sajian makanan atau minuman, namun di maid café Maid Butler Café by Maids in Wonderland ini konsumen datang untuk menikmati pelayanan-pelayanan dari maids di ma…