Text
SKRIPSI PENGARUH KONSENTRASI MIKORIZA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KANGKUNG DARAT (Ipomea reptans Poir)
INTISARI
PENGARUH KONSENTRASI MIKORIZA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KANGKUNG DARAT (Ipomea reptans Poir)
Gumilar Tejo Nuswantoro 1), Esna Dilli Novianto 2), Putri Laeshita 3)
Mikoriza merupakan salah satu cendawan jamur yang dapat bersimbosis dengan tanaman. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian lima konsentrasi mikoriza terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman kangkung darat. Penelitian dengan percobaan non faktorial ini dilaksanakan pada tanggal bulan Mei sampai Juni 2022, menggunakan Rancangan Acak Kelompok Lengkap (RAKL). Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan lima konsentrasi mikoriza tidak dapat meningkatkan tinggi tanaman, jumlah cabang, berat segar konsumsi, berat kering konsumsi, dan panjang akar tatapi pemberian konsentrasi mikoriza dapat meningkatkan jumlah daun pada tanaman kangkung darat (Ipomea reptans Poir).
Katakunci : Kangkung darat (Ipomea reptans Poir), Mikoriza, Pertumbuhan
91-UN57.U1-SP-XII-2022 | PERTANIAN NUS P 2022 | Ruang Skripsi (PERTANIAN) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain