Text
SKRIPSI SOP PELAYANAN SIMPAN PINJAM ANGGOTA PADAKOPERASI PEGAWAI REPUBLIK INDONESIAGUYUB RUKUN KECAMATAN PURWOREJO
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan menyusun SOP pelayanan simpan pinjam anggota dan dokumen - dokumen yang diperlukan dalam pelayanan simpan pinjam anggota pada KP-RI Guyub Rukun Kecamatan Purworejo. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode kualitatif. Berdasarkan sumbernya data yang digunakan pada penelitian ini yaitu data primer dan sekunder. Data primer bersumber dari wawancara kepada pihak koperasi dan observasi. Sedangkan data sekunder diperoleh dari dokumen, situs web, jurnal, artikel dan buku. Penelitian ini menghasilkan SOP pelayanan simpan pinjam anggota KP-RI Guyub Rukun Kecamatan Purworejo dan dokumen pendukung dengan harapan agar dapat meminimalisir terjadinya kesalahan dan mendukung terlaksananya kegiatan yang terstruktur dan efektif.
Kata Kunci: SOP, Pelayanan Simpan Pinjam, KP-RI Guyub Rukun
29-UN57.U1-D3AK-VII-2024 | AKUNTANSI LES S 2024 | Ruang Skripsi | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain