Text
SKRIPSI HUBUNGAN KEPEMIMPINAN DAN KEPUASAN KERJA DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA DI KANTOR UNIT PELAYANAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TEMANGGUNG
ABSTRAKSI
Dalam rangka mewujudkan tuan nasional, pemerintah berusaha melaksanakan reformasi di seluruh tanah air melalui tahapan-tahapan tertentu yang meliputi berbagai aspek kehidupan, baik di tingkat pusar maupun daerah serta di departemen-departemen maupun non departemen yang mempunyai tanggung jawab menyelenggarakan kegiatan pemerintah maupun kernasyurakatan khususnya pelayanan pada masyarakat.
Dalam meningkatkan pelayanan, maka pegawai harus mumpuni sehingga diperlukan adanya peningkatan produktivitas pegawai dalam bekerja untuk menunjang keberhasilan tujuan organisasi, Apubila produktivitas kerja pegawai berjalan dengan huik, maka akan memperlancar pekerjaan pegawai schingga tujuan akan tercapai dengan baik dan lancar. Selanjutnya agar tercapai adanya produktivitas kerja pegawai, maka kepemimpinan dan kepuasan kerja sangat diperlukan karena kepemimpinan dan kepuasan kerja sangat diperlukan karena merupakan faktor untuk keberhasilan produktivitas kerja pegawai
Dalam kaitan inilah skripsi ini mencoba mengungkapkan permasalahan yang dikemukakan yaitu "Apakah ada hubungan Kepemimpinan dan Kepunan Kerja dengan Produktivitas Kerja Pegawai, dengan menunjukkan hipotesa
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain