Text
SKRIPSI PENGARUH TINGKAT SOSIAL EKONOMI, MOTIVASI DAN SPESIALISASI KERJA TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN PERANGKAT KELURAHAN DI KECAMATAN PURWOREJO KABUPATEN DATI II MAGELANG
ABSTRAKSI
Sejak kemerdekaan tanggal 17 Agustus 1945, negara Indonesia samai dasa warsa ini masih dalam taraf negara yang sedang berkembang. "Negara yang sedang berkembang adalah negara-negara yang sedang berusaha meningkatkan dirinya dari suatu keadaan dan sifat masyarakat tradisional dengan lebih baik dengan kegiatan yang disebut pembangunan.
Pembangunan pada hakekatnya adalah sebuah proses perubahan yang direncanakan menuju keadaan yang optimal seperti dicita-citakan masyarakat. Untuk mewujudkan cita-cita masyarakat tersebut, yaitu masyarakat adil dan. makmur, upaya pemerintah adalah melaksanakan pembangunan di segala bidang. Sehubungan dengan hal tersebut maka di perlu adanya keserasian dan keselarasan dalam pemakaian sumber daya alam sumber daya manusia serta permodalan dan teknologi dalam pelaksanaan pembangunan. termasuk dalam hal ini yang dilakukan oleh instansi pemerintah seperti misalnya Badan Perencanaan Pembangun-bentuk pembangunan di daerah berkaitan dengan pembangunan nasional adalah organisasi pemerintah dan salah satu hal yang menunjang an. Salah satu yang bidang keberhasilan pembangunan organisasi pemerintah adalah melalui peningkatan kemampuan perangkat kelurahan.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain