ABSTRAK Energi merupakan kebutuhan utama yang sangat penting, terlebih lagi perkembangan terutama di bidang teknologi yang sudah semakin maju dan pertumbuhan penduduk menyebabkan kebutuhan energi semakin meningkat setiap tahunnya. Turbin arus sungai yang cocok di kembangkan untuk aliran lambat adalah turbin air rotor savonius. savonius turbin merupakan salah satu tipe turbin dengan arah putar…
ABSTRAK Electrical twin wire arc spray sering digunakan di seluruh sektor industri terutama untuk perlindungan dari komponen dan reklamasi. Proses coating bertujuan untuk melindungi lapisan dari gangguan lingkungan. Kualitas hasil proses electrical twin wire arc spray ditunjukkan dari ketahanan korosi. Jarak spray pada proses thermal spray akan mempengaruhi laju korosi, struktur morfologi, da…
ABSTRAK Fermentasi merupakan proses pasca panen kopi yang mempunyai dampak besar terhadap kualitas akhir kopi yang diseduh. Faktor yang mempengaruhi proses fermentasi yaitu suhu, waktu fermentasi, medium (substrat), air, oksigen, dan tingkat keasaman. Kontrol yang tepat terhadap kondisi fermentasi sangat penting untuk mencegah over-fermentation oleh karena itu, dibutuhkannya bioreaktor sebaga…
ABSTRAK Pada proses fermentasi kopi faktor suhu dan nilai ph sangat mempengaruhi. Untuk memungkinkan kontrol yang lebih baik terhadap sukresi mikroba, suhu, dan nilai ph selama proses fermentasi kopi maka dibutuhkannya bioreaktor sebagai alat fermentator. Bioreaktor yang sudah ada hanya berupa tabung fermentator yang memiliki sensor suhu, namun dalam pengontrolan suhu fermentasi masih sulit d…
ABSTRAK Pompa adalah suatu perangkat yang berfungsi untuk mengalirkan air atau fluida lainnya. Salah satu jenis pompa yang tidak menggunakan bahan bakar adalah pompa hydram (hydraulic ram), di mana energi atau tenaga yang digunakan berasal dari tekanan atau hantaman air yang masuk ke pompa melalui pipa. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja pompa hydram dalam menghasilkan debit …
ABSTRAK Pengelasan Shield Metal Arc Welding (SMAW) dalam praktiknya sering menghadapi tantangan, terutama dalam bentuk cacat pada sambungan las yang dapat merusak kualitas keseluruhan penyambungan. Salah satu implementasi penyambungan las itu sendiri yaitu pada proses pembuatan paddock. Hasil pengelasan yang kurang baik dapat merusak paddock, yang pada akhirnya dapat merugikan pengguna. Penel…