ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh perdagangan internasional (ekspor dan impor), investasi asing, tenaga kerja, dan teknologi terhadap pertumbuhan ekonomi negara anggota ASEAN pada periode tahun 2016-2023 di berbagai level kuantil. Data yang digunakan dalam penelitian merupakan gabungan dari 11 negara anggota ASEAN selama 8 tahun yaitu 2016-2023 yang bersumber dari s…
ABSTRAK Provinsi Jawa Tengah menempati urutan kedua sebagai pengirim pekerja migran terbanyak di Indonesia. Kepadatan penduduk yang tinggi mencapai 1.093 jiwa/km² menyebabkan surplus tenaga kerja dan rendahnya penyerapan di pasar domestik, mendorong sebagian penduduk mencari peluang kerja di wilayah yang lebih menjanjikan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari kepadatan p…
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh opini audit, ukuran kantor akuntan publik, dan komite audit terhadap kecurangan laporan keuangan dengan ukuran perusahaan sebagai variabel moderasi pada BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2022-2024. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan menggunakan data sekunder berupa laporan keu…
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh CEO Duality, Good Corporate Governance , dan ukuran perusahaan terhadap kualitas audit pada perusahaan Fast Moving Consumer Goods (FMCG) yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2019–2023. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik analisis regresi logistik terhadap 34 perusahaan sampel. Hasi…
ABSTRAK Tax avoidance adalah upaya yang dilakukan untuk meminimalkan beban pajak dengan memanfaatkan celah atau kelemahan dalam undang-undang perpajakan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh biaya corporate social responsibility, gender diversity dan komisaris independen terhadap tax avoidance pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2020-202…
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemahaman akuntansi syariah, kapasitas sumber daya manusia, dan penyusunan kebijakan internal, terhadap akuntabilitas laporan keuangan dalam koperasi syariah di Kabupaten Magelang. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh koperasi syariah di Kabupaten Magelang yang berjumlah 2.831, dengan sa…
ABSTRAK Tingkat kepatuhan wajib pajak pada sektor UMKM yang rendah menjadi tantangan yang perlu dikaji secara mendalam oleh otoritas perpajakan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pengetahuan wajib pajak, kesadaran wajib pajak, sanksi pajak, dan sosialisasi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak UMKM di Kota Magelang. Teori yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teori atribu…
ABSTRAK Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan merupakan bentuk upaya pemerintah dalam melaksanakan salah satu program Sustainable Development Goals (SDG's) yang memberikan kepastian kesejahteraan rakyat melalui pelayanan kesehatan. Pembiayaan BPJS didukung oleh APBN yang disalurkan melalui Dana Jaminan Sosial Kesehatan (DJSK) dengan nilai pembiayaan dapat menangani klaim hingga …
ABSTRAK Pertumbuhan ekonomi Indonesia menghadapi dinamika baru yang dipengaruhi oleh perkembangan ekonomi digital dan peran sektor riil. Digitalisasi diharapkan mampu menjadi motor pertumbuhan melalui perluasan akses pasar, peningkatan efisiensi distribusi, serta percepatan mobilisasi modal. Di sisi lain, sektor riil yang tercermin dari kontribusi tenaga kerja industri mikro kecil serta penin…
ABSTRAK Produktivitas tenaga kerja merupakan indikator penting dalam menilai kinerja ekonomi suatu wilayah karena mencerminkan sejauh mana tenaga kerja mampu digunakan secara efisien dalam menghasilkan output. Namun demikian, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) masih menunjukkan tingkat produktivitas tenaga kerja yang relatif rendah di Indonesia. Hal tersebut terbukti bahwa NTT menempati provi…