ABSTRAK Penduduk merupakan indikator penting dalam pembangunan suatu negara. Banyaknya jumlah penduduk mengakibatkan munculnya beberapa masalah yang berkaitan dengan pembangunan, salah satunya adalah jumlah penduduk yang besar akibat tingginya fertilitas atau TFR (Total Fertility Rate). Nusa Tenggara Timur merupakan salah satu provinsi dengan tingkat kelahiran tertinggi di Indonesia. Oleh kar…
ABSTRAK Sektor keuangan merupakan sektor yang memiliki peran yang sangat strategis, terutama sebagai perantara dan pemodal yang mendorong pertumbuhan ekonomi di Indonesia sektor keuangan sering disebut sebagai “darahnya perekonomian†dan juga dianggap sebagai tulang punggung perekonomian nasional yang diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan umum dan daya saing global. Dalam pa…
ABSTRAK Indeks Harga Saham Gabungan adalah elemen tak terpisahkan dalam aktivitas pasar modal. Ketidakpastian dalam harga saham IHSG sangat mempengaruhi aktifitas dalam pasar modal. Penellitian ini bertujuan untuk menguji bagaimana pengaruh ketidakpastian dalam kebijakan ekonomi Amerika Serikat dan variabel makro ekonomi yang terdiri dari inflasi, BI rate, jumlah uang beredar dan nilai tukar …
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji bagaimana pengaruh PMDN, PMA dan IPTIK terhadap PDB di indonesia tahun 2018-2022. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data panel dari 34 provinsi selama periode tahun 2018 – 2022. Untuk menganalisis pengaruh PMDN, PMA dan IP-TIK terhadap PDB di indonesia Menggunakan model regresi data panel. Hasil penelitian secara parsial menu…
ABSTRAK Produktivitas tenaga kerja berkaitan dengan pertumbuhan ekonomi. Ketika kinerja para pekerja tinggi, maka akan dapat menghasilkan barang atau jasa yang lebih berkualitas dan berdaya saing yang mana akan menciptakan nilai tambah, sehingga dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Tingkat kinerja berhubungan dengan pengalaman, keterampilan, pendapatan dan proporsi tenaga kerja. Produktivi…
ABSTRAK Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh dari mekanisme corporate governance dan karakteristik CEO terhadap kualitas laba pada perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) tahun 2018-2022. Mekanisme corporate governance yang digunakan pada penelitian ini adalah kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, komisaris independen, dan komite audit. Sementara itu,…
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Financing to Deposit Ratio (FDR), Capital Adequacy Ratio (CAR) dan Biaya Operasional Per Pendapatan Operasional (BOPO) terhadap profitabilitas dengan Non Performing Financing (NPF) sebagai variabel intervening pada Bank Umum Syariah tahun 2019-2022. Dalam penelitian ini menggunakan teori sinyal yang menjelaskan pengun…
ABSTRAK Pertumbuhan pasar modal syariah yang diiringi dengan meningkatnya jumlah investasi di Indonesia menjadi salah satu indikator bahwa perekonomian negara mengalami kemajuan. Perkembangan pasar modal syariah di Indonesia pada kurun waktu lima tahun sejak tahun 2016 hingga tahun 2023 pertumbuhan pasar modal syariah dibilang maju dan diminati banyak investor. Dimana, dari total pencat…
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh akuntabilitas, transparansi, dan partisipasi orang tua terhadap efektivitas pengelolaan dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini (BOP PAUD) pada sekolah PAUD dan TK di Kecamatan Sawangan, Kabupaten Magelang. Penelitian ini memakai metode kuantitatif dengan cara mengumpulkan data kuesioner. Kuesioner dis…
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh independensi, profesionalisme, dan gaya kepemimpinan terhadap kinerja auditor dengan budaya organisasi sebagai pemoderasi pada Kantor Akuntan Publik Semarang dan Yogyakarta. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori atribusi dan teori budaya organisasi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kuantit…