Berawal dari suatu anggapan bahwa belum optimalnya pencapaian tujuan dan sasaran suatu organisasi berkaitan erat dengan kondisi semangat kerja pegawai. Memang benar pendapat yang demikian itu. Akan tetapi bila melihat kondisi situasi ekonomi yang berkembang dewasa ini, khususnya krisis ekonomi yang melanda negara kita, melemahnya kesehatan organisasi seakan menjadi hal yang lumrah terjadi. Hal …
Dalam rangka melaksanakan tugas dan kewajiban pemerintah sebagai. public service maka dalam hal ini pegawai sebagai pegawai aparatur pemerintah memegang peranan penting, yakni mengusahakan pelayanan yang maksimal terhadap kebuttuhan masyarakat dalam seluruh aspek kehidupannya. Kemudian kalau kita mengamati kerja dari sebagian pegawai (PNS) kelihatannya tingkat produktivitasnya belum sesuai den…
Pengaruh Motivasi Kerja dan Kondisi Fisik Tempat Kerja Terhadap Efisiensi Kerja. Oleh: Masjzudi. Seperti diketahui bahwa tujuan didirikannya sebuah organisani tidak lain adalah sebagai wadah kerja sama guna mencapai tujuan organisasi yang telah ditentukan. Oleh karenanya dalam bentuk apapun organisasi dalam usaha merealisasikan tujuannya berusaha dengan seefektif dan seefisien mungkin yaitu …
Faktor sumber daya manusia merupakan faktor terpenting dalam setiap bentuk organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh spesialisasi, prestasi kerja, dan koordinasi terhadap kepuasan kerja pegawai Bawasda Kabupaten Temanggung. Rumusan masalah penelitian ini adalah: adakah pengaruh spesialisasi, prestasi kerja, dan koordinasi terhadap kepuasan kerja pegawai Bawasda Kabupa…
Penelitian mengambil judul "Pengaruh Kemampuan Kerja dan Motivasi terhadap Prestasi Kerja Pegawai". Lokasi penelitian adalah Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Magelang. Dengan populasi sebanyak 150 orang, secara acak diambil sampel sebesar 50 orang. Hasil penelitian menunjukkan terdapat korelasi yang signifikan antara kemampuan kerja terhadap prestasi kerja (r hasil perhitungan = 0,84…
Pembangunan Nasional yang dilakukan oleh bangsa Indonesia telah menunjukan keberhasilan dan kemajuan dalam berbagai aspek kehidupan berbangsa dan bernegara. Keadaan demikian tidak bisa lepas dari adanya kerja sama antara pemerintah dengan masyarakat dalam memikul beban pembangunan tersebut. Demi menjamin keberhasilan proses pembangunan maka diperlukan aparetur negara yang berkualitas, berded…
Untuk mencapai tujuan suatu organisasi atau perusahaan perlu diperhatikan berbagai faktor yang dapat mempengaruhinya. Tujuan perusahaan tidak dapat tercapai tanpa adanya kerja sama yang baik antara para karyawannya. Maju mundurnya suatu perusahaan sangat dipengaruhi oleh kepemimpinan dan juga lingkungan kerja serta kemampuan dari karyawan tersebut untuk kerja keras, sehingga tiap-tiap karyawan …
Judul: Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Efektivitas Pemungutan PPH dan PPN DN (Studi Kasus Pada Kantor Pelayanan Pajak Magelang). Nama: Hermin Eva Nirmala. NIM: 002.04.2254. Universitas Tidar Magelang. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Magelang, 2003 Mengingat pajak merupakan sumber pendapatan negara yang terbesar yaitu 61,2 % dari total rencana penerimaan APBN yang berjumlah Rp. 301.…