INTISARI Penelitian kendali PID pada flow controller heat exchanger untuk proses pemanasan crude oil memerlukan sistem kontrol aliran agar tidak terjadi aliran yang berlebihan dan cacat yang terjadi seminimal mungkin. Sistem kendali PID pada flow control heat exchanger 31-E-104 A~H memiliki kelemahan yaitu proses tuning kontrol PID masih dilakukan secara trial and error, sehingga hasilnya belu…
ABSTRAK Salah satu komponen yang terpenting dari kinerja sebuah mesin adalah minyak pelumas atau oli. Minyak pelumas sendiri berfungsi mengurangi terjadinya gesekan-gesekan antara komponen yang dapat mengakibatkan kerusakan pada mesin. Oleh karena itu dalam penelitian ini menambahkan piranti tambahan yaitu oil cooler. Oil cooler berfungsi untuk mendinginkan oli pelumas agar tetap terjaga visko…
INTISARI Sistem keamanan pada kebanyakan rumah kost saat ini menggunakan penguncian secara manual, dalam artian keamanan pintu rumah kost masih menggunakan keamanan pintu konvensional. Dimana membuka pintu rumah kost dengan cara memutar dan memakai kunci. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang sebuah sistem pembuka pintu gerbang otomatis menggunakan E-KTP dengan notifikasi WhatsApp berbas…
ABSTRAK Water transfer printing adalah proses yang dapat mencetak pada objek yang rumit banyak digunakan untuk menghias barang-barang kecil atau bagian otomotif lainnya. Tujuan dari Tugas Akhir ini untuk mengetahui pengaruh jenis activator terhadap kualitas hasil water transfer printing dan mengetahui hasil water transfer printing sesuai dengan penyemprotan activator. Proses pengerjan dimulai …
INTISARI Penggunaan perlengkapan keselamatan lalu lintas saat ini merupakan hal yang wajib. Keselamatan menjadi alasan utama mengapa pengendara harus mengenakan perlengkapan keselamatan, terutama helm. Namun, masih banyak pengendara sepeda motor yang melanggar peraturan lalu lintas dengan tidak menggunakan helm saat berkendara. Oleh karena itu, diperlukan suatu sistem yang dapat mengawasi peng…
INTISARI Penelitian ini berfokus pada perancangan sebuah sistem Soft PLC untuk memberi instruksi kepada variable speed drive untuk mengatur kecepatan berdasarkan frequensi yang diatur pada sistem Soft PLC. Sistem Soft PLC yang di integrasikan dengan mikrokontroller dan variable speed drive sebagai penerima dan menjalankan sebuah instruksi yang diterima dari Soft PLC. Soft PLC memberi instruksi…
ABSTRAK Proses pengeringan kerupuk menjadi salah satu tahapan yang membutuhkan panas yang cukup besar, kenyataan di lapangan, proses pengeringan yang dilakukan masih dilakukan secara konvensional, yaitu pengeringan dilakukan di tempat terbuka yang bergantung dari sinar matahari dan diangin-anginkan. Selain itu proses pengeringan konvensional membutuhkan waktu antara 1-2 hari sehingga kurang ef…
INTISARI Elektroensefalografi (EEG) yakni alat yang dibentuk guna pengukuran pergerakan listrik dalam otak dengan elektrode yang ditempel di kulit kepala. Sinyal electroenchephalograph dapat mengisyaratkan kondisi psikologis manusia, misalnya kondisi terbangun (sadar penuh) serta atensi penuh, rileks, bermimpi dalam keadaan tidur, tertidur (keadaan tidak sadar), cemas, bahkan kondisi pikiran d…
ABSTRAK Pengeringan adalah tahapan yang dilakukan dengan cara memisahkan sejumlah kecil air atau zat cair lainnya dari suatu bahan untuk mengurangi kandungan zat cair pada bahan. Pengeringan merupakan langkah terakhir dalam tahapan pengeringan cat. Tujuan dari Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui hasil rancangan dan pengujian pengeringan cat menggunakan metode pengovenan dengan uji kerusaka…
Sistem HVAC atau pengkondisian udara merupakan sistem yang umum digunakan saat ini. Sistem ini mengkonsumsi sekitar setengah dari energi yang digunakan pada gedung. Perencanaan sistem HVAC dilakukan untuk menghasilkan sistem yang handal dan mendukung kebijakan konservasi energi Perencanaan dilakukan di gedung hotel 4 lantai yang berlokasi di kota Bukittinggi Sumatera barat. Perencanaan penghitu…