INTISARI Permasalahan bendungan yang diakibatkan oleh rembesan menjadi penyebab kegagalan pada tubuh bendungan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengamati pola garis aliran (Seepage line) yang terjadi pada tubuh bendungan dan menghitung debit rembesan. Tahapan penelitian dengan mencari kepadatan tanah laboratorium, kepadatan tanah lapangan, koefisien permeabilitas dan uji model fisik be…
INTISARI Trotoar merupakan suatu fasilitas penghubung bagi pejalan kaki. Trotoar ruas Jalan Secang – Temanggung depan Pasar Secang yang dijadikan penghubung memiliki kondisi yang kurang baik sehingga mengurangi minat pejalan kaki dalam menggunakan fasilitas pejalan kaki yang ada. Meningkatkan minat pejalan kaki memerlukan perbaikan kondisi fasilitas. Perbaikan bisa dimulai denga perenca…
INTISARI Proses perencanaan hingga pengendalian proyek selama pelaksanaan proyek merupakan kegiatan paling penting dari proyek. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja proyek dan memperkirakan biaya dan waktu sampai proyek selesai, serta menganalisis faktor penyebab keterlambatan pada proyek. Teknik analisis yang digunakan yaitu Earned Value Analysis untuk mengetahui kinerja proyek …
ABSTRAK Simpang Empat Salib Putih Kota Salatiga sebelumnya merupakan simpang bersinyal, akan tetapi akibat dari banyaknya kecelakaan lalu lintas yang terjadi maka simpang tersebut ditutup dua lengan. Simpang tersebut merupakan simpang yang menghubungkan antara Kota Solo, Kota Semarang, Kota Salatiga, dan Magelang sehingga menyebabkan volume kendaraan yang melewati simpang tersebut terbilang ti…
INTISARI Jalan Prebutan Salamsari Muntilan merupakan salah satu jalan yang memiliki akses langsung menuju Gunung Merapi. Banyaknya tambang menjadikan Jalan Prebutan sering dilalui angkutan muatan tambang. Namun dalam perencanaanya, perkerasan yang ada masih mengalami kerusakan sehingga mempengaruhi kinerja kendaraan angkutan tambang. Diperlukan perkerasan jalan dengan perencanaan yang sesuai b…
INTISARI The development of technological innovation needs to be continuously improved to produce good and economical products. One of them is interlock wall material. This study uses merapi sand as a light interlock brick filler material. The purpose of this research is to find out the effect of the diameter of the sand grain on the strong press and density of light interlock bricks. The res…
INTISARI Seiring dengan bertambahnya penduduk dan meningkatnya perekonomian masyarakat disuatu perkotaan maka akan mengakibatkan meningkatkan kebutuhan kebutuhan fasilitas yang dibutuhkan masyarakat salah satunya adalah lahan parker. Kebutuhan parkir yang tidak terpenuhi inilah yang dapat menimbulkan masalah lalu lintas karena penggunaan badan jalan untuk kebutuhan parkir, sehingga dapat menye…
INTISARI Kabupaten Magelang merupakan wilayah yang kaya akan sumber daya alam, salah satunya yaitu pasir. Pasir tersebut merupakan lahar dingin dari gunung Merapi, dikarenakan gunung Merapi merupakan gunung yang masih aktif, sehingga pasir tersedia melimpah. Tujuan dari penelitian ini mengetahui kuat tekan bata ringan dengan bahan pengisi pasir Merapi. Penelitian dimulai dengan pemeriksaan be…
INTISARI Kabupaten Magelang merupakan dataran tinggi yang masuk dalam kategori rawan gerakan tanah atau tanah longsor salah satunya di Dusun Sumbersari Desa Ngargoretno Kecamatan Salaman. Bencana ini dapat menimbulkan korban jiwa sehingga diperlukan antisipasi, salah satunya dengan menganalisa stabilitas lereng di Dusun Sumbersari Desa Ngargoretno Kecamatan Salaman. Data yang diperlukan untuk…
INTISARI Dalam perkembangan teknologi telah memunculkan inovasi-inovasi guna mengurangi bobot dari bata dan penggunaan semen yang digunakan pada bangunan. Seperti dengan membuat gelembung udara halus didalam pasta semen supaya setelah terjadi pengikatan terbentuk struktur selular yang menyerupai koral, sehingga bata tersebut menjadi ringan dan disebut foam agent. Maka dibuat bata interlock utu…