In English, writing is one of the most important language skills. It remains a challenge for many students in junior high school. Students often struggle to develop ideas, organize their writing, and use vocabulary and grammar appropriately. Therefore, innovative learning strategies and engaging media are needed to help students improve their writing skills. One such strategy is the fou…
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masih kurang optimalnya motivasi belajar dan hasil belajar kognitif peserta didik pada materi bioteknologi. Kondisi tersebut berdampak pada ketercapaian kompetensi peserta didik, sehingga diperlukan model pembelajaran yang dapat meningkatkan kedua aspek tersebut. Model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) dipilih karena menggabun…
Ketersediaan air bersih merupakan kebutuhan pokok yang sangat penting seiring bertambahnya penduduk, sehingga diperlukan teknologi pemompaan yang efisien dan ramah lingkungan. Airlift pump menjadi salah satu solusi karena konstruksinya sederhana dan minim perawatan. Studi eksperimental ini menganalisis pengaruh ketinggian kolom air terhadap performa airlift pump dua fase dan variasi deb…
Penelitian ini membahas pengembangan material peredam akustik berbasis komposit sandwich dengan core kayu balsa dan variasi penguat skin berupa serat kelapa, fiberglass, dan hybrid (campuran serat kelapa dan fiberglass). Tujuan penelitian adalah menganalisis pengaruh variasi ketebalan core 0,75 cm dan 1,125 cm, serta jenis penguat terhadap kemampuan redaman suara. Sampel dibuat mengguna…
Support base main cylinder merupakan salah satu komponen dari mesin door polyurethane, komponen ini memiliki peran krusial dalam menahan beban dari jig seberat 300 kg selama proses injeksi polyurethane pada pintu lemari es. Berdasarkan temuan awal, support base main cylinder mengalami kerusakan akibat dimensi yang tidak memadai terhadap beban torsi kerja sebesar 3000 N. Penelitian ini…
Pemborosan dalam proyek konstruksi memiliki dampak besar yang berpengaruh pada kelangsungan proyek. Salah satu pemborosan yang sering diabaikan adalah limbah material (waste material). Kondisi ini menekankan perlunya implementasi manajemen proyek yang efisien untuk memastikan tercapainya target waktu, biaya, dan mutu. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi keberadaan, faktor …
Sungai di Indonesia dalam kondisi tercemar berat, dengan sumber utama pencemaran berasal dari limbah industri, termasuk pertambangan yang tidak terkelola dengan baik. Airlift Pump merupakan sebuah solusi dengan saluran vertikal dimana udara bertekanan tinggi diinjeksikan untuk mengangkat partikel ke atas. Airlift pump digunakan untuk mengangkat cairan ataupun endapan dari suatu reservoir air ya…
Penjadwalan proyek merupakan komponen krusial dalam manajemen proyek yang berfungsi untuk menjamin tercapainya penyelesaian pekerjaan sesuai dengan waktu yang direncanakan, anggaran yang dialokasikan, serta pemanfaatan sumber daya secara optimal dan efisien. Ada beberapa metode yang dapat digunakan dalam penjadwalan proyek yang masing-masing memiliki kekurangan dan kelebihan sebagaima…
Kemampuan pemahaman konsep matematis mengambil peran penting dalam pembelajaran matematika. Namun, kemampuan pemahaman konsep matematis di SMP Negeri 8 Magelang masih berada pada kategori sangat rendah. Hal tersebut disebabkan peserta didik hanya mengutamakan metode hafalan tanpa memahami suatu materi secara bermakna. Salah satu alternatif solusi untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah den…
Kemampuan pemecahan masalah matematis penting dalam pembelajaran matematika dikarenakan dapat membangun rasa percaya diri siswa dalam menyelesaikan persoalan matematika. Namun, pada kenyataannya kemampuan pemecahan masalah matematis siswa kelas VIII di SMP Negeri 1 Bandongan masih terbilang rendah dengan menghasilkan skor rerata 20,61 dari skor maksimal 100. Model pembelajaran yang kurang melib…