INTISARI Pada era teknologi yang berkembang pesat, industri memerlukan sebuah sistem yang dapat mengontrol mesin industri secara efektif dan efisien untuk meningkatkan mutu dan mengurangi biaya produksi. Selain itu sistem kontrol yang efisien dapat mengurangi waktu proses yang berlebih. Beberapa perusahaan manufaktur yang bergerak dibidang casting part memerlukan sebuah sistem untuk mengontr…