ABSTRAK Utang luar negeri Indonesia mengalami peningkatan dalam beberapa tahun terakhir, yang mencerminkan adanya tekanan terhadap stabilitas ekonomi nasional. Penumpukan utang luar negeri yang terus bertambah dapat menimbulkan berbagai permasalahan. Kenaikan utang ini tidak lepas dari berbagai faktor yang mempengaruhi kebutuhan pembiayaan eksternal negara. Penelitian ini bertujuan untuk meng…