INTISARI Beton merupakan salah satu material yang banyak digunakan untuk struktur bangunan di antara bahan-bahan lainnya, seperti kayu, baja, dan aluminium. Beton banyak digunakan untuk bangunan-bangunan gedung, jembatan, bendungan, dan bangunan-bangunan lain. Dengan demikian, beton merupakan jenis material yang banyak digunakan pada struktur di Indonesia. Kualitas beton secara umum dipengaruh…