ABSTRAK Pertumbuhan ekonomi merupakan salah satu indikator yang biasanya digunakan untuk menilai keadaan perekonomian di suatu wilayah dari satu periode ke periode berikutnya.Pertumbuhan ekonomi suatu daerahdipengaruhi oleh beberapa faktor. Pertumbuhan ekonomi Provinsi Jawa Tengah selama periode pengamatan cenderung fluktuatif dan masih lebih rendah dibandingkan dengan pertumbuhan ekonomi prov…