Automatic Transfer Switch (ATS) merupakan sistem switching sumber listrik yang dirancang untuk memindahkan suplai daya secara otomatis dari satu sumber ke sumber lainnya guna menjaga kontinuitas pasokan energi listrik. Penelitian ini merancang dan merealisasikan ATS menggunakan mikrokontroler Arduino Mega 2560 dengan kemampuan switching beban otomatis antara PLTS dan PLN. Sistem dilengkapi modu…