ABSTRAK Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kinerja Pegawai terhadap Kepuasan Pemustaka di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Magelang FATYA ARTHA NAMIRA (2010201058) Jurusan Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Tidar Segala usaha digencarkan pemerintah Indonesia dalam mewujudkan tujuan nasional yang tertuang pada alinea keempat Pembukaan Undang-undang…