ABSTRAK Penyelenggaraan pendidikan untuk peserta didik penyandang disabilitas dalam menerima pendidikan yang adil dan penyediaan akomodasi yang layak harus disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing jenis disabilitas. Namun, penyelenggaraannya belum berjalan dengan baik dan tenaga pendidik belum tersedia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi dan hambatan penyediaan…