Alasan berdirinya sebuah organisasi adalah untukmewujudkan tujuan-tujuan yang hendak dicapai oleh para anggota organisasi. Organisasi itu sendiri sebenarnya tidak berwujud, oleh karena itu agar oragnisasi menjadi kongkrit maka harus mempunyai nama jenis tertentu. Namun demikian walaupun sudah diberi nama jenis tertentu kadang-kadang yang tertunjuk itu hanya gedung tempat kerja organisasi yang b…