ABSTRAK PEMBERDAYAAN PEREMPUAN MELALUI PROGRAM SIMPAN PINJAM KELOMPOK PEREMPUAN DI KECAMATAN GIRITONTRO KABUPATEN WONOGIRI Kalis Hasri Kuncoro Jurusan Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tidar Penelitian ini dilatarbelakangi dengan Kemiskinan merupakan krisis ekonomi yang berkepanjangan dan merupakan suatu permaslaahan yang sering dibahas di Indonesia…