INTISARI Aplikasi Pupuk Organik dan Anorganik pada Pertumbuhan Anggrek Dendrobium indonesia damai >< violaceoflavens Umur 7 Bulan Karuna Dwi Mandari email: karunadwi96@gmail.com Frekuensi dan formulasi pupuk berperan penting pada pertumbuhan vegetatif tanaman anggrek Dendrobium indonesia damai >< violaceoflavens. Tujuan penelitian yaitu menganaliisis formulasi pupuk, frekuensi pemberian pup…