ABSTRAK Banyaknya pemakaian bahan bakar minyak di Indonesia memberikan dorongan untuk menemukan sumber energi alternatif yang terbarukan dan melimpah, salah satunya sumber energi biomassa. Biomassa yang dapat dimanfaatkan sebagai energi alternatif yaitu tempurung kelapa dengan ketersediaanya mencapai 360 ribu ton per tahun dan serabut kelapa mencapai 1,05 juta ton per tahun. Tempurung dan sera…