INTISARI Respon Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) Akibat Pemberian Bokashi Jerami Padi dan POC Urin Kelinci Muh. Alwi Husen1), Sugiyarto2), Esna Dilli Novianto3) Bokashi jerami padi dan POC urin kelinci merupakan pupuk organik pengganti pupuk anorganik sebagai upaya untuk pengembangan pertanian organik dan berkelanjutan. Pupuk tersebut memiliki kandungan unsu…