ABSTRAK MUHAMAD AKMAL. Analisis Mutu Sabun Susu Kambing Padat Dengan Penambahan Ekstrak Pandan (Pandanus Amaryllifolius) Terhadap Karakteristik Kimiawi. Dibimbing oleh Ir. Sutarto, M.P. dan Dr. Lilis Hartati, S.Pt., M.P Penggunaan sabun antibakteri terlalu sering (terutama yang mengandung triclosan) bisa membuat bakteri terbiasa dan tidak mempan lagi. Inovasi pembuatan sabun menggunakan bahan…