Sekitar 80–90% pengiriman barang dan mobilitas orang bergantung pada jalan raya, sehingga pembangunan jalan menjadi prioritas infrastruktur. Aspal sebagai bahan utama perkerasan jalan makin terbatas karena berasal dari minyak bumi yang tidak terbarukan. Oleh karena itu, diperlukan alternatif seperti asbuton, sumber daya lokal dari Pulau Buton, yang masih kurang dimanfaatkan secar…