ABSTRAK Paduan Aluminium 6061 banyak digunakan dalam berbagai aplikasi rekayasa termasuk diantaranya velg kendaraan mobil. Pemilihan velg berbahan aluminium melibatkan aspek yang diantaranya adalah ketahanan korosi. Untuk meningkatkan ketahanan korosi, terdapat beberapa cara yang salah satunya adalah anodizing. Anodizing adalah proses yang melibatkan pelapisan elektrolisis yang mengubah permu…