ABSTRAK Pengaruh Terpaan Sharing Content Toxic relationship Terhadap Minat Gen Z Dalam Berpacaran NADIA FLORA AISYAH IRZANI Jurusan Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tidar Perkembangan teknologi informasi telah membawa perubahan dalam kehidupan manusia, terutama dalam cara berkomunikasi dan mengakses informasi. Gen Z sebagai generasi yang aktif dalam menggunak…