INTISARI Ekstraksi Inulin dari Berbagai Jenis Umbi Noor Alif Fitria nooraliffitria@gmail.com Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kadar dan karakteristik inulin yang terkandung dalam berbagai jenis umbi. Penelitian dilaksanakan pada bulan Maret sampai bulan April 2022. Sebelum melakukan pengukuran, sampel diekstraksi terlebih dahulu. ubi jalar madu (Ipomoea batatas L.), ubi jalar ungu …