PENGARUH MOTIVASI, KOMUNIKASI DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP SEMANGAT KERJA PEGAWAI (Suatu penelitian mengenai pengaruh Motivasi Komunikasi dan Kepemimpinan terhadap Semangat Kerja Pegawai di Kantor Kesehatan Akademi Militer Magelang) Akademi Militer Magelang merupakan suatu lembaga pendidikan yang mendidik calon-calon pemimpin di dalam tubuh organisasi TNI-AD, maka untuk mendapatkan calon-cal…