ABSTRAK Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis Relevansi Sustainability Report, Nilai Buku, dan Laba Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur yang Menerbitkan Laporan Tahunan Periode 2017-2021. Teori stakeholder dan teori signaling digunakan untuk menjelaskan pengaruh dalam penelitian ini. Populasi yang digunakan adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di…