INTISARI Batu bata adalah bahan bangunan yang umum digunakan untuk konstruksi dinding, yang terbuat dari campuran tanah liat dan bahan tambahan lainnya yang dibakar hingga mencapai kekerasan tertentu. Salah satu limbah yang potensial untuk dimanfaatkan dalam pembuatan batu bata adalah serat tebu, yang berasal dari limbah usaha es tebu. Penelitian ini bertujuan untuk mengatasi permasalahan lim…