INTISARI Simpang Pasar Burung Kota Magelang merupakan simpang tak bersinyal yang menjadi penunjang aktivitas perekonomian di Kota Magelang, namun adanya ketidakteraturan lalu lintas dan ketidakteraturan penyeberang jalan bisa membahayakan bagi penyeberang jalan yang melintasi simpang tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan merencanakan kebutuhan fasilitas penyeberang jalan ya…