INTISARI Batako merupakan salah satu alternatif bahan dinding yang murah dan relatif kuat. Berkembangnya zaman membuat inovasi batako semakin bervariasi dengan memanfaatkan bahan tambahan sebagai campuran. Salah satunya adalah keramik. Keramik mengandung silikon karbida yang mempunyai sifat ketahanan mekanik yang cukup tinggi dan ketahanan pada suhu tinggi. Berdasarkan sifat keramik tersebut,…