Powder coating merupakan teknik pelapisan permukaan untuk meningkatkan kualitas permukaan. Keberhasilan powder coating sangat dipengaruhi oleh preparasi spesimen, salah satunya adalah sandblast…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hasil sambungan las Metal Inert Gas (MIG) berbahan aluminium 6061 dengan variasi kampuh dan kuat arus terhadap sifat mekanik dan struktur mikro. Vari…
Pada perancangan bus dibutuhkan rangka yang menopang semua beban kendaraan, terutama pada bagian tiang utama rangka bus. Untuk menyambung tiap rangkanya dibutuhkan pengelasan yang kuat dan bagu…
Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi yang berkembang pesat, berpengaruh dalam bidang pengolahan hasil peternakan seperti pembuatan pakan ternak ayam ras petelur mandiri. Permasalahan yang m…
Material knalpot seringkali terpapar pada kondisi ekstrem, seperti suhu tinggi dan lingkungan yang korosif. Oleh karena itu, permukaan material harus dipersiapkan dengan baik untuk meningkatkan…
Radiator berfungsi untuk menurunkan suhu cairan pendingin yang menyerap panas agar mesin tetap stabil dan tidak overheating. Cairan pendingin kerap mengandung air yang dalam jangka panjang dapa…
Korosi yang terjadi pada sekrup group head mesin espresso adalah suatu hal yang sangat sering terjadi yang mengakibatkan tidak higienisnya hasil dari ekstrak kopi. Penelitian ini menggunakan me…
Tumbuhan kelapa memiliki banyak manfaat dan juga memiliki nilai jual yang cukup tinggi. Seiring perkembangan zaman, banyak alat-alat inovasi yang berfungsi untuk mempermudah kerja manusia. Pene…
Penanganan pasca panen harus dapat dimaksimalkan untuk mengantisipasi penyusutan kuantitas dan kualitas hasil panen untuk diolah. Tujuan yang diharapkan dari penelitian ini adalah menganalisis …
Obat tradisional merupakan bagian dari kekayaan budaya dan sumber daya alam Indonesia yang memiliki nilai strategis dalam sektor ekonomi. Industri jamu, yang didominasi oleh usaha mikro, kecil,…