Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Stres Kerja, Komitmen Organisasi, dan Kepuasan Kerja terhadap Turnover Intention pada Karyawan PT. ABC. Variabel independent yang digunakan adalah stress kerja, komitmen organisasi, dan kepuasan kerja dengan variabel dependen yaitu turnover intention. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pengumpulan data menggunakan data primer ya…
ABSTRAK Nilai Perusahaan merupakan salah satu faktor yang diperhatikan dalam suatu perusahaan dikarenakan memiliki keterkaitan terhadap kinerja keuangan yang menunjukkan prospek pertumbuhan baik dapat dilihat melalui besarnya nilai pasar pada aset perusahaan yang diukur melalui harga saham perusahaan yang dapat mencerminkan penilaian investor atas keseluruhan kinerja pada perusahaan. Selain it…