ABSTRAK MANAJEMEN PRIVASI KOMUNIKASI PENGGUNA BOT KENCAN ONLINE LEOMATCHBOT PADA APLIKASI TELEGRAM Dwi Kusuma Astuti, Eny Ratnasari, Ibda Fikrina Abda Leomatchbot merupakan platform kencan online yang berbasis bot pada aplikasi Telegram. Meskipun memberikan kemudahan dalam mencari pasangan maupun memperluas relasi, Leomatchbot menimbulkan tantangan baru terkait pengelolaan privasi penggun…
ABSTRAK STRATEGI KAMPANYE POLITIK KADER MUDA PARTAI DALAM PEMILIHAN UMUM TAHUN 2024 (STUDI KASUS: KEVIN MAHESA AMUWARDHANI) Gregorius Ryan Raditya, Fitria Khairum Nisa, Eny Ratnasari Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 menjadi momentum penting bagi keterlibatan kader muda dalam kontestasi politik lokal yang kompetitif, termasuk di Kota Magelang, khususnya Daerah Pemilihan (Dapil) III yang dikena…
ABSTRAK EVALUASI KARTU TANI TERHADAP TATA KELOLA PENYALURAN PUPUK BERSUBSUDI STUDI KASUS DESA LUWANG KABUPATEN PATI Amelia Ardani Jurusan Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Tidar Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi program Kartu Tani di Desa Luwang, Kabupaten Pati dengan menggunakan 6 aspek evaluasi kebijakan menurut William N. Dunn, yai…
ABSTRAK PERAN DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN MAGELANG DALAM PENGELOLAAN SAMPAH DI KAWASAN PARIWISATA BOROBUDUR Putri Anggilia Deviana 2110201011 Permasalahan pengelolaan sampah di kawasan pariwisata Borobudur Kabupaten Magelang semakin kompleks seiring meningkatnya jumlah wisatawan, sementara infrastruktur dan sistem pengelolaan belum memadai sehingga menimbulkan kesenjangan antara targ…
ABSTRAK Peran Pemerintah Kota Pekalongan dalam Penanganan Stunting di Kecamatan Pekalongan Utara. Ahmad Fadlil Asy-syarofi Jurusan Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tidar Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran Pemerintah Kota Pekalongan dalam penanganan stunting di Kecamatan Pekalongan Utara serta mengidentifikasi faktor-faktor yang me…
ABSTRAK STRATEGI KOMUNIKASI PERSUASIF BALAI PEMASYARAKATAN KELAS II MAGELANG PADA PROGRAM BAPAS TEKAN KONO (BATAKO) DI KABUPATEN WONOSOBO Revaldy Jovian, Jaduk Gilang Pembayun, Prinisia Nurul Ikasari Program Bapas Tekan Kono (BATAKO) merupakan inovasi pelayanan jemput bola dari Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Magelang yang dirancang untuk mengatasi kendala ekonomi, geografis, dan ke…
ABSTRAK Tempat wisata adalah suatu hal yang menarik bagi setiap orang. Gambaran umum tentang tempat wisata bagi banyak orang adalah tempat untuk menikmati liburan, tempat untuk bersenang-senang, tempat untuk melihat keindahan alam. Bagi anak muda sekarang atau yang di kenal Gen Z, tempat wisata dapat digunakan sebagai tempat healing dari kesibukan sekolah, kuliah, atau pun bekerja. Keindahan …
ABSTRAK Perlindungan terhadap hak anak untuk terbebas dari tindakan diskriminasi diatur secara jelas dalam Pasal 28B ayat (2) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak dan Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak. Namun, realitanya, adanya ana…
ABSTRAK Pusat kebugaran telah menjadi tempat yang banyak diminati masyarakat modern untuk menjaga kesehatan fisik dan mental. Namun, tingginya risiko kecelakaan dalam aktivitas kebugaran menimbulkan pertanyaan mengenai efektivitas perlindungan hukum terhadap hak keselamatan konsumen. Beberapa insiden fatal di berbagai pusat kebugaran menunjukkan bahwa penyelenggara sering mengabaikan aspek ke…
ABSTRAK Indonesia sebagai negara hukum telah memiliki kerangka perlindungan konsumen dan anak melalui Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 dan UndangUndang Nomor 35 Tahun 2014. Namun, masih terdapat celah perlindungan, seperti kasus jajanan “ciki ngebul†yang menggunakan nitrogen cair secara tidak aman, menyebabkan insiden kesehatan serius pada anak. Penelitian ini bertujuan untuk men…