INTISARI Jaringan distribusi tenaga listrik merupakan jaringan tegangan menengah sebagai saluran tahap akhir yang menyalurkan listrik menuju beban. Perluasan Jaringan Distribusi Tenaga Listrik 20k…
INTISARI Pada pembangkitan tenaga listrik transformator generator menjadi salah satu peralatan yang penting, oleh karena itu transformator harus handal dari kegagalan. Salah satu komponen transfo…
INTISARI Terlepas dari banyaknya kelebihan dari potensi pemanfaatan energi surya, masih terdapat beberapa tantangan lainnya, salah satunya adalah panel surya tidak dapat mengkonversi 100% dari tot…
ABSTRAK Kawasan Industri Terpadu Batang merupakan sebuah proyek kawasan industri terbaru yang akan menjadi salah satu pusat manufaktur. Kawasan industri baru tentunya memerlukan catu listrik yang …
INTISARI Pemanfaatan sumber energi baru terbarukan untuk kepentingan ketenagalistrikan nasional harus diutamakan. Salah satu sumber energi baru terbarukan yang berpotensi untuk dikembangkan adalah…
INTISARI Penggunaan energi semakin meningkat dan bahan bakar konvensional semakin menipis, sehingga penelitian tentang energi terbarukan yang dapat digunakan sebagai pengganti energi di masa depan…
INTISARI Penandaan produk clutch awalnya dilakukan secara konvensional. Penandaan dengan cara tersebut akan mempersulit proses tracebility (ketelusuran) produk apabila terjadi komplain konsumen ka…
INTISARI Perencanaan jaringan tegangan menengah pada kampus Universitas tidar di Mertoyudan ini bertujuan untuk mengoptimalkan dan merencanakan perluasan jaringan listrik secara maksimal, handal …
ABSTRAK Penghematan energi listrik harus dilakukan untuk mengatasi permasalahan krisis energi. Penghematan energi listrik dapat dilakukan dengan melakukan audit energi. Audit energi bertujuan …
INTISARI Konverter DC to DC sudah umum digunakan pada berbagai perangkat elektronik, seperti pada PLTS dan pengisian baterai. Konverter DC to DC dibutuhkan karena ada kalanya terdapat peralatan e…